Langkah-langkah Membuat dan Mengaransir Syair Lagu

11

Rikza, S.Pd.I
rikza081@gmail.com
Guru MAN 1 Lamongan
Naskah :
Diterima : 07 Mei 2024
Direvisi : 17 Juni 2024
Disetujui : 21 Juni 2024

Abstraksi

Tulisan ini membahas langkah-langkah sistematis dalam
menciptakan lirik atau syair lagu untuk mendukung pembelajaran
kreatif di lingkungan pendidikan, khususnya di MAN 1
Lamongan. Penulis menekankan pentingnya peran guru dalam
mengembangkan kreativitas siswa sebagai bagian dari upaya
membentuk karakter yang kuat dan mengoptimalkan potensi
pembelajaran. Di tengah pesatnya perkembangan musik populer,
banyak di antaranya mengandung pesan negatif, guru berperan
membimbing siswa untuk menghasilkan karya yang positif dan
bernilai edukatif, khususnya dalam menciptakan lagu bernuansa
Islami. Langkah-langkah yang dibahas meliputi pencarian
inspirasi, penentuan tipe dan genre lagu, pembuatan lirik,
penyusunan struktur, serta penyelesaian lagu melalui penentuan
nada dasar dan variasi melodi. Selain sebagai panduan, tulisan ini
diharapkan dapat menjadi inspirasi bagi siswa dan guru untuk
mengembangkan potensi seni budaya dengan pendekatan yang
lebih konstruktif. Dengan proses pembelajaran ini, siswa diharapkan mampu berkreasi dan lebih memahami makna positif
dalam bermusik, sekaligus membangun apresiasi terhadap seni
secara lebih mendalam.

Referensi

Bridle, Reginald Smith, 1986, Musical
Composition, Oxford University Pers


Desyandri, 2015 interpretasi Nilai-nilai
Edukatif Lagu Kambanglah Bungo
Untuk Membangun Praktik peserta didik
Jurnal Pendidikan FBS UIN Padang


Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) SD,
SMP, SMA, Mahasiswa dan Umum.


Lunggono, Budi. 1993, Bentuk dan Analisis
Musik Untuk Sekolah Menengah Musik,
Jakarta. PT. Mahendra Sampana.


Mack,Dieler, 1995, Musik populer, Apresiasi
Musik Yogyakarta Pustaka Nusantara


https:// hot,Liputan 6.com/read/4080407/Cara
membuat lirik lagu yang berkualitas –
mudah diperaktikkan pemula

PDF Page:  169-176

Terbit: Desember 2024

BAGIKAN